Mendapatkan jumlah count tweet Twitter dan like Facebook

Updated 16 September 2024 Tim Danlogs Internet

Social Media

Custom share button kadang diperlukan misal karena tuntutan design ataupun demi perfoma sebuah blog, seperti yang sudah kita ketahui sebelumnya bahwa dengan menggunakan share button standar kadang waktu loading blog kita menjadi bertambah.

Solusinya tentu tentu saja dengan menghindari button standar tersebut dan membuat share button kita sendiri. Untuk membuat custom share buttonnya bisa baca postingan Simple Share Button untuk Blogspot di Bersosial.com.

Gunakan kode berikut untuk mendapatkan jumlah count Twitter dan Facebook:

<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/2.0.0/jquery.min.js' ></script>
<script type='text/javascript'>
  var share_url = 'http://www.example.com';
  $.getJSON('http://graph.facebook.com/?id='+ share_url, function(fb) {
    if (fb.shares != null) {
      $('#fb').append('<span>' + fb.shares + '</span>');
    }
    else {
      $('#fb').append('<span>0</span>');
    }
  });
  $.getJSON('http://urls.api.twitter.com/1/urls/count.json?url='+ share_url +'&callback=?', function(tw) {
    $('#tw').append('<span>' + tw.count + '</span>');
  });
</script>
<div id="fb"><a href="http://www.facebook.com/sharer.php?u=http://www.example.com&t=Example" target="_blank">Like</a></div>
<div id="tw"><a href="http://twitter.com/share?url=http://www.example.com&text=Example" target="_blank">Tweet</a></div>

Sesuaikan kode di atas dengan design blog kamu. Jika tema sudah menyertakan jQuery maka kita tidak perlu lagi menyertakannya.

Update: untuk mendapatkan URL dynamic pada Blogger gunakan: 

<data:post.canonicalurl></data:post.canonicalurl>
Published: 26 Agustus 2013
Tags:

Related articles